Senin, 13 Mei 2013

PEBISNIS SUKSES VERSI PELATIH BISNIS SUKSES

Apa motivasi Anda ingin membangun bisnis ? Apakah hanya ingin mencari UANG atau ada sesuatu yang ingin Anda wujudkan melebihi keuntungan pribadi ? 

Seorang pebisnis sukses, selalu memiliki PASSION yang melebihi harga UANG. Passion adalah kecintaan yang terus menyala walau Anda bahkan tak dibayar ( tanpa pamrih ). Passion adalah hobi yang sangat kuat dan sebuah kesukaan untuk memberikan yang terbaik. Dan pastikan ada passion dalam bisnis Anda.

Banyak belajar dari pebisnis sukses adalah cara terbaik dan tercepat untuk sampai disana ( puncak sukses). Mereka tidak mewariskan teori ( pebisnis sukses ) tapi HASIL NYATA yang sudah mereka lakukan. Mereka adalah guru-guru bisnis yang baik, tapi belum tentu TERBAIK.

Mengapa bukan terbaik ?

Jawabnya, karena tidak semua pebisnis sukses BISA MENTRASNFORMASI apa yang dia ketahui untuk orang lain. Kadang, bahkan sering kali mereka tak bisa mengajarkan seorang untuk BISA SUKSES walau MEREKA SUDAH SUKSES.

Anda perlu GURU BISNIS yang sukses agar bisa sukses, walau pun guru itu tidak terlalu sukses. Mengapa bisa begitu ? Ya, memang begitu parameternya.

Barometer guru bisnis ( pelatih bisnis ) adalah kesuksesan klien mereka, bukan bisnis yang mereka bangun. Karena tak ada gunanya Anda belajar dari Donald Trump jika Donald tak bisa mentransformasi semua ilmunya kepada Anda, sebaliknya, sang guru bisnis, bisa menggali BAKAT TERBAIK ANDA dan bisa menciptakan LEDAKAN KEBERHASILAN.

Inilah bedanya antara PEBISNIS SUKSES dengan GURU BISNIS SUKSES, batasannya ada di BAGAIMANA CARA MEREKA BISA MEMBANTU PARA KLIEN MEREKA MENCAPAI SUKSES. Jika ingin bergabung kedalam klub pengusaha sukses, klik disini

===================================================================
Jika Anda ingin belajar dari seorang PELATIH BISNIS SUKSES, silakan SMS ke 081908600318
atau hardi@indoaction.com untuk mendapatkan FREE COACING selama 2 jam
====================================================================

1 komentar

Saya baru paham, mengapa begitu banyak orang belajar dari pebisnis sukses BELUM JUGA BISA BERHASIL karena pebisnis itu BELUM TENTU BISA MENTRANSFORMASI pengalaman sukses mereka, sementara ada PELATIH BISNIS walau tidak terlalu sukses dibisnis tapi SANGAT SUKSES MEMBANTU PEBISNIS karena mereka dibekali kemampuan menggali KLIEN BISNIS mereka. Mantab !